Bahan:
25 butir bakso sapi/bakso ayam, rebus hingga matang, tiriskan
50 ml kecap manis
2 sdm gula merah sisir
tusuk sate
minyak untuk menumis
Bumbu halus:
4 butir bawang merah
2 siung bawang putih
2 buah cabai merah besar
4 buah cabai rawit merah
1 sdt garam
125 g kacang tanah, goreng
Cara membuat:
1. Panaskan minyak, tumis bumbu halus hingga harum.
2. Tambahkan kecap manis dan gula merah sisir, aduk rata.
3. Masukkan bakso, aduk hingga terbalut bumbu, angkat, biarkan dingin.
4. Tusukkan bakso satu per satu pada tusuk sate hingga selsesai.
5. Bakar bakso hingga harum, angkat, sajikan.
Komentar Terbaru